SISTAR Dasom mengakui bahwa dia merasa kalah dengan sesama member lainnya.
Selama rekaman terakhir untuk KBS 2TV ‘Story Show Do Dream‘, Dasomberbagi perjuangan dirinya saat ini.
Dasom mengatakan “Ini merupakan keprihatinan saya sudah selama dua tahun terakhir, Tidak peduli seberapa keras aku mencoba, bakat saya jauh lebih buruk dari member lainnya. Karena perbedaan dalam kemampuan kita, saya kini telah berkembang menjadi lebih rendah diri. ”
Hyorin yang juga hadir dalam acara yang sama dengan Dasom berkomentar, “Member kami melakukan yang terbaik untuk membantu mengurangi perhatian tersebut, tapi saya berpikir itu menjadi lebih menyakitkan baginya seiring berjalannya waktu.”
Source : Allkpop
indotrans: kidihae@Koreanindo.net
Tidak ada komentar:
Posting Komentar